Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang

Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang - Hallo sahabat sragen, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel kuliner, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang
link : Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang

Baca juga


Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang

InfoUnik- Telur merupakan salah satu sumber makanan yang memiliki kandungan protein yang cukup tinggi. Telur biasa di santap sebagai lauk pauk ketika makan nasi. Untuk menjadikan telur sebagai lauk pauk yang lezat, kebanyakan orang mengolahnya menjadi beraneka ragam jenis menu seperti telur goreng, telur dadar, telur rebus dan terkadang di buat menjadi omelette. Dengan memasak telur menjadi aneka menu, dapat membuat telur lebih lezat ketika di santap bersama nasi. Namun pernahkah anda membayangkan apabila nasi di santap dengan telur mentah ??.
Tamago Koke Gohan
 Di jepang ada sebuah kebiasaan masyarakatnya yang menyantap nasi berlaukan telur mentah. Memakan nasi menggunakan telur mentah ini disebut dengan Tamago koke gohan. Bagi anda yang berstatus sebagai warga negara indonesia mungkin merasa aneh dan jijik dengan kebiasaan ini. Jangankan untuk memakan dan mengaduk telur mentah bersama nasi, memakan kuning telur mentah utuh saja mungkin kebanyakan orang merasa mual dan berujung muntah. Namun itulah yang terjadi di jepang, telur mentah di jadikan lauk ketika makan nasi.
Telur Di Letakan Di Atas Nasi

Telur Dan Nasi Di Aduk Hingga Merata
Untuk membuat tamago koke gohan dimulai dengan proses memasukkan nasi kedalam mangkok. Setelah itu, cangkang telur ayam dipecahkan dan putih serta kuning telur diletakkan tepat di atas nasi putih. Penggunaan telur dapat berjumlah 1 hingga 2 butir bahkan lebih tergantung keinginan masing-masing. Untuk menambah cita rasa, biasanya di tambah penyedap rasa berupa ajinomoto dan kecap asin jepang bernama Shuoyu. Ketika semua bahan telah di campur, maka semua isi dalam mangkok di aduk menggunakan sumpit hingga menyerupai bubur. Dan selanjutnya tamago koke gohan siap di santap. Bila anda bernyali besar, anda dapat mencoba sendiri di rumah  untuk merasakan sensasi makan nasi menggunakan telur mentah.


Demikianlah Artikel Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang

Sekianlah artikel Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang dengan alamat link http://kicausragen22222.blogspot.com/2015/07/makan-nasi-pakai-telur-mentah-inilah.html

0 Response to "Makan Nasi Pakai Telur Mentah, Inilah Kebiasaan Unik Di Jepang"

Posting Komentar